Home » » Supergirlies - Jangan Paksa Aku

Supergirlies - Jangan Paksa Aku

Super Girlies adalah sebuah grup musik asal Indonesia yang dibentuk pada tanggal 14 Februari 2011. Grup musik ini beranggotakan 7 orang yaitu " Laras" , " Yui", " Ratudewi", " Mega", " Opie", Kinang dan Sarah. Grup musik ini bergenre Dance-pop dengan busana yang dominan dengan nuansa Harajuku Jepang. Meskipun terbilang sebagai pendatang baru, grup ini sudah mendapatkan pengakuan masyarakat setelah mendapatkan penghargaan Girlband Terdahsyat dalam acara penghargaan Dahsyatnya Awards 2012.

Single pertamanya ialah " Malu Malu Mau" dirilis tahun 2011. Single ini mendapat kritik di forum internet karena menjiplak single dari kelompok Idol group Jepang Berryz Koubou yang berjudul " Rival", namun pihak Super Girlies sendiri mengakui bahwa mereka telah membeli hak dari lagu tersebut., walaupun hingga saat ini belum ada bukti dari manajemen Berryz Koubou sendiri atas dibelinya lagu tersebut. Hal ini terbukti dari tidak diberitakannya pembelian lagu ini pada website official Hello! Project selaku agency Berryz Koubou

Single kedua mereka yang berjudul Aw Aw Aw merupakan single dimana posisi Atu digantikan oleh anggota baru Rey. Namun Rey keluar setelah pembuatan video klip single ini.

Single ketiga mereka berjudul Hip Hip Hura merupakan cover dari lagu Almarhum Chrisye dengan judul yang sama.

Sukses dengan single " Cintaku Terbagi Dua", SUPERGIRLIES kembali mempersembahkan sebuah Lirik Lagu Terbaru single di tahun ini. " Jangan Paksa Aku" single ke 8 ini siap menyapa dan mengajak bergoyang kepada semua penikmat musik, karena paduan Beat Ska Rocksteady, Japanese Pop, Heavy Rock dan Dangdut yang dibalut dalam nuansa keceriaan gadis-gadis muda belia menjadikan lagu ini terdengar sangat renyah. Lagu ini menceritakan tentang sebuah persahabatan, kehadiran seseorang yang mencoba memaksa menjalin hubungan dengan salah satu sahabatnya secara diam-diam dibelakang mereka. Jangan Paksa Aku diciptakan oleh  Salim Baf. Single yang mencoba mengungkap realitas sebuah hubungan persahabatan yang kadang-kadang bisa rusak karena kehadiran orang ketiga yang mencoba membuat hubungan rumit dengan salah seorang sahabatnya.

Single Jangan Paksa Aku berharap bisa kembali sukses seperti lagu-lagu terdahulunya serta mempertegas komitmen Supergirlies sebagai Girlband yang tetap eksis dan selalu tampil fresh. Penaasaran dengan lirik single terbaru ini mari simak bersama - sama dibawah ini.

Berikut tampilan Lirik Lagu  Supergirlies - Jangan Paksa Aku :
http://belirik.blogspot.com/
sudah aku katakan
aku tak mungkin denganmu
kita hanya berteman
tidak lebih dari itu

jangan kamu paksakan
karena tak akan terjadi
tak mungkin aku makan
pacar sahabat sendiri

jangan paksa aku, aku tidak mau
dia sahabatku, nanti dia tah

jangan ngarep deh kamu
karena ku sungguh tak mau
jangan kau paksa aku
aku ilfil sama kam


0 comments:

Post a Comment

Arsip

.comment-content a {display: none;}